Hingga saat ini para peneliti dalam bidang dermatologi masih meneliti
lebih lanjut tentang penyebab penyakit lupus, siapapun dapat menderita
penyakit ini tidak dibatasi oleh usia dan jenis kelamin, bersifat
genetik namun menurut perkiraan para ilmuwan bahwa hormon wanita (hormon
estrogen) mungkin ada hubungannya dengan penyebab penyakit lupus karena
dari fakta yang ada diketahui bahwa 9 dari 10 orang penderita penyakit
lupus adalah wanita, beberapa faktor yang dapat memicu penyakit lupus :
- Lingkungan
- Infeksi
- Paparan sinar matahari
- Stres
- Obat-obatan tertentu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar